Rabu, 04 Desember 2013

Manfaat Mandi Dengan Air Dingin Dipagi Hari


Bermanfaat 04/12/2013

Karena dingin, banyak orang lebih memilih untuk mandi air hangat di pagi hari, padahal hal itu justru dapat merugikan tubuh. Mandilah dengan menggunakan air dingin di pagi hari agar lebih sehat.

Mandi air hangat boleh sesekali dilakukan jika tubuh terlalu lelah di malam hari, karena mandi air hangat berkhasiat mengendurkan otot, meredakan stres dan mengatasi insomsia. Sedangkan saat Anda membutuhkan semangat untuk memulai aktivitas di pagi hari, sebaiknya mandilah dengan air dingin.

Ada beberapa dampak negatif yang terjadi bila orang terbiasa mandi air hangat di pagi hari, antara lain pori-pori membesar dan menurunkan kualitas sperma.

Selain itu, mandi air hangat di pagi hari juga bisa memicu sakit kepala karena perubahan suhu dari dinginnya pagi dan air hangat dapat mengubah tekanan darah tubuh, termasuk di daerah kepala, yang akhirnya memicu rasa sakit kepala dengan puncak rasa tertusuk tajam di dahi sekitar 30-60 detik setelah disiram air. Sementara mandi air dingin terutama pada pagi hari justru dapat memberi manfaat pada kulit dan pembuluh darah.

Kamis, 30 Agustus 2012

Manfaat Seks Secara Rutin dan Teratur

Bermanfaat - Manfaat Seks Secara Rutin dan Teratur


Bercerita berbagai hal tentang seks memang tidak ada habisnya. Penelitian para ilmuwan menunjukkan sebuah fakta bahwa berhubungan seks sangat bermanfaat bagi kesehatan kita. Meskipun bermanfaat, tetap saja porsinya harus tepat, jika terlalu banyak berhubungan seks bisa berbahaya bagi kesehatan.
Berhubungan seks lebih dari tiga kali seminggu dapat melemahkan sistem kekebalan tubuh dan membuat kita rentan terhadap infeksi. Berikut ini 16 alasan mengapa berhubungan seks baik dan bermanfaat untuk kesehatan.

Jumat, 13 April 2012

Manfaat Buah Pare

Bermanfaat - Manfaat Buah Pare

Buah  pare menurut penjelasan dari Wikipedia adalah sejenis tumbuhan merambat dengan buah yang panjang dan runcing pada ujungnya serta permukaan buahnya bergerigi. Buah pare tumbuh subur pada daerah dataran rendah dan dapat ditemukan tumbuh liar ditanah terlantar, tegalan, ditanam dipekarangan rumah atau dapat juga dbudidayakan. Tanaman ini tumbuh merambat atau memanjat dengan sulur berbentuk spiral, bercabang banyak, berbau tidak sedap dengan daun tunggal bertangkai dan letaknya berselang-seling. Buahnya berbentuk bulat panjang dengan pangkal berbentuk jantung dan berwarna hijau tua. Buah pare memiliki rasa yang pahit oleh karenanya sangat sedikit orang yang suka untuk mengkonsumsi buah pare  ini. Buah pare ini dapat dimanfaatkan menjadi berbagai macam olahan makanan, diantara dibuat menjadi sayur Pare atau Paria. Dari rasanya yang pahit itu ternyata buah Pare mengandung banyak sekali manfaat untuk tubuh kita. Buah Pare mampu untuk mencegah dan mengobati berbagai macam penyakit kronis. Pahit tetapi menyehatkan.

Rabu, 07 Maret 2012

Manfaat Gula Untuk Tubuh

Bermanfaat - Manfaat Gula Untuk Tubuh

Gula adalah salah satu dari sembilan bahan pokok utama kebutuhan rumahtangga yang tak pernah lepas dari sorotan masyarakat. Gula juga tidak kalah heboh dari kelangkaan minyak goreng, kelangkaan gula di pasaran juga sering membuat pejabat negara pusing tujuh keliling untuk memutuskan apakah sudah waktunya membuka keran impor atau tidak. Butiran manis itu memang sudah lekat dalam keseharian kita. Pagi hari, kita biasa menyeruput segelas teh atau kopi yang diseduh dengan gula. Saat makan siang, lauk atau sayur yang kita santap juga biasanya dibubuhi gula sebagai penyedap. Hingga malam hari, jika lembur, kita akan kembali menyeruput seduhan kopi dan gula. Apa jadinya kalau sehari saja kita tak bisa mengkonsumsi gula?

Kamis, 01 Maret 2012

Flash dan Web Desain Murah

Bermanfaat - Jasa Flash dan Web Desain Murah

Salam sobat bermanfaat semuanya.. kali ini bermanfaat mau bagi-bagi info mengenai jasa web desain dan jasa flash yang ditawarkan oleh Gapranimator. Disini sobat bermanfaat semua dapat melakukan pemesanan untuk jasa web desain dan jasa flash desain dengan beberapa paket desain yang murah dan tentunya dengan kualitas yang tinggi yang sesuai dengan kebutuhan anda.

Selasa, 21 Februari 2012

Manfaat daun Sirih Untuk Manusia

Bermanfaat - Manfaat Daun Sirih Untuk Manusia

Berbagai manfaat dari tumbuhan dan hewan yang ada di dunia ini yang dapat dimanfaat untuk kehidupan manusia, seperti manfaat cacing tanah, manfaat bakteri, manfaat buah durian, manfaat buah alpukat bahkan kutu juga bermanfaat untuk manusia. Pada artikel bermanfaat kita kali ini akan coba kita angkat mengenai manfaat salah satu tumbuhan merambat yang juga sangat populer untuk kesehatan yaitu manfaat daun sirih. sebelum kita membahas mengenai manfaat dari daun sirih, ada baiknya kalau kita mengetahui dulu tentang apa sih yang dinamakan daun sirih itu? Daun sirih adalah tanaman asli dari negara kita Indonesia yang tumbuh secara merambat atau bersandar dan menumpang pada batang pohon yang lain. Sirih dimanfaatkan sebagai tanaman obat, sirih bermanfaat dalam berbagai upacara-upacara adat yang ada di rumpun orang melayu. Orang-orang tua jaman dahulu sering memanfaatkan sirih sebagai bahan cemilan dengan cara dikunyah yang katanya sirih dapat bermanfaat untuk menguatkan gigi. Itulah sebabnya orang-orang tua jaman dulu rata-rata mempunyai gigi yang kuat dan sehat, serta jarang keropos. Daun sirih berwarna hijau, batangnya merambat dan beruas merupakan tempat keluarnya akar. kandungan yang terdapat dalam daun sirih antara lain adalah minyak atsiri, seskuiterpen, pati, diatase, gula, zat samak dan kavitol yang bermanfaat untuk membunuh kuman.

Rabu, 15 Februari 2012

Manfaat Lintah Untuk Manusia

Bermanfaat - Manfaat Lintah Untuk Manusia

Lintah adalah hewan yang tergabung dalam filum Annelida dengan sub kelas Hirudinea, lintah dapat hidup di darat, air tawar dan air asin. Lintah atau pacet adalah hewan hermaprodit atau berkelamin ganda seperti halnya dengan cacing. Cacing memiliki banyak manfaat begitupun juga dengan lintah. Lintah sangat bermanfaat untuk manusia terutama lintah itu dimanfaatkan untuk kesehatan manusia. Semua spesies lintah tergolong dalam golongan hewan carnifora atau hewan pemakan daging. Meski binatang penghisap darah ini sering dibenci oleh manusia akan tetapi hewan bernama lintah itu sangat bermanfaat sekali untuk manusia. Salah satu manfaat lintah adalah, pada tubuh hewan lintah mengandung antikoagulan atau anti pembekuan darah dan lintah juga mengandung zat-zat lain seperti penisilin, anti radang dan anestesi untuk pembiusan.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...